Selasa, 27 September 2011

Almuslim Cafetaria :D

    Judul ini sebenernya tentang "rantang konsumsi" atau sering di sebut "RANSUM".ansum adalah tempat makanan kami saat siang hari,itu loh yang tempatnya kaya makanan katering gitu ada pemisahnya.Ransum ini berisikan nasi,lauk pauk,sambel(pastinya),dan buah,Ini untuk kami makan pada jam istirahat kedua setelah sholat dzuhur.
   Ransum biasanya diambil per PA (pembimbing akademik) dan warnanya selalu berbeda,kalau ransum PA ku berwarna bening dan bertutup merah muda.Tetapi untuk isinya tetap sama semuanya.Isinya pun setiap hari berbeda,tidak hanya itu-itu saja.
   Kami makan pun bersama-sama dengan PA kami,dan PA ku adalah BU MUGI yang cantik :D Beliau yang mendidik aku di SMA IC Almuslim.Lanjut lagi ke ransum,ransum disediakan di samping ruang aula SMA.Yang paling "tidak enak" adalah jika disuruh untuk mencucinya! haha
    ini adalah contoh ransum :
                                     





   Ini adalah ceritaku tentang ransum,bagaimana ceritamu?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar